Warga OKU Timur Optimis HD-CU Menang di Pilgub Sumsel 2024

by -36 Views
Warga OKU Timur Optimis HD-CU Menang di Pilgub Sumsel 2024

“Kami warga OKUT sangat bersyukur meskipun pak Deru sudah tidak lagi menjadi bupati. Tapi setelah menjadi gubernur justru bisa membawa perubahan yang jauh lebih baik lagi. Di tangan beliaulah kami menikmati jalan dari OKUT menuju Ogan Ilir,” ucapnya.

 

Sebagaimana diketahui pada 2023 lalu, Herman Deru meresmikan akses jalan Cempaka OKU Timur – SP. 2 Tanah Abang Muara Kuang Kabupaten Ogan Ilir. Dengan diperbaikinha jalan sepanjang 65 KM itu pun kini perekonomian masyarakat sekitar jadi meningkat. Oleh karena itu, Mulyadi menegaskan 90 persen lebih warga OKUT akan memilih HD-CU.

 

“Kami benar-benar puas dengan kinerja pak Deru selama menjadi gubernur. Oleh sebab itu, saya bisa menjamin warga OKUT sudah tidak perlu diragukan lagi. 90 persen warga di sini pasti akan memilih kembali beliau sebagai Gubernur Sumsel,” pungkasnya.